Dokumentasi & Administrasi Penyembelihan Kambing Program Somalia 1440 H
| |

Dokumentasi & Administrasi Penyembelihan Kambing Program Somalia 1440 H

Dokumentasi & Administrasi Penyembelihan Kambing di Somalia Alhamdulillah, pada hari Ahad, 10 Dzulhijjah 1440 / 11 Agustus 2019 pukul 12.15 waktu Mogadishu (16.15 WIB), telah selesai penyembelihan seluruh kambing (131 ekor) dan seluruh unta (5 ekor). Foto hewan yang disembelih disertai dengan nama sohibul qurban. Silakan dicek di tautan berikut: Kambing 1 s.d. 20 cek…

Tebar Qurban di Somalia Afrika Timur 1440/2019
| |

Tebar Qurban di Somalia Afrika Timur 1440/2019

Penerimaan Tahap III Animo kaum muslimin dalam melaksanakan sunnah-sunnah Nabi ﷺ begitu tinggi, alhamdulillah. Tidak hanya yang yang mengorbankan waktu atau tenaga saja yang dilaksanakan, namun juga mengorbankan harta benda. Salah satunya melalui ibadah qurban Program Qurban di Somalia Tahun 1440 H/ 2019 yang kami selenggarakan ini mendapat perhatian dan antusiasme yang tinggi dari kaum…

Misi Peduli Muslim ke Negara yang Masuk Daftar Hitam OFAC
| |

Misi Peduli Muslim ke Negara yang Masuk Daftar Hitam OFAC

Sungguh mengagetkan kami ketika kami mengetahui bahwa Somalia termasuk negara yang masuk dalam daftar hitam OFAC (The Office of Foreign Assets Control). OFAC merupakan lembaga di bawah Departemen Keuangan Amerika yang memiliki kewenangan untuk mengembargo perdagangan terhadap negara yang terdaftar, bahkan terhadap entitas yang berkerjasama dengannya. Meskipun OFAC merupakan lembaga di Amerika, perbankan Indonesia ternyata…

Mari Salurkan Qurban Kita ke Somalia yang Dilanda Kelaparan
| |

Mari Salurkan Qurban Kita ke Somalia yang Dilanda Kelaparan

Dahsyat. Itulah yang terlintas di pikiran tim Peduli Muslim ketika bulan Ramadhan kemarin melihat ratusan ribu warga kelaparan yang mengungsi ke Mogadishu, ibukota Somalia. Rencana tim untuk menyewa guide lokal untuk survei di daerah-daerah pelosok pun diurungkan karena kondisi pengungsi di ibukota saja sungguh memprihatinkan. Mereka dari daerah asalnya mengungsi ke ibukota dengan harapan lebih…

| |

Laporan Bantuan Kemanusiaan ke Somalia

Musibah kekeringan berkepanjangan yang berdampak pada bencana kelaparan massal di Afrika Timur sejak awal tahun 2017, mengetuk organisasi kemanusiaan Indonesia, Yayasan Peduli Muslim, untuk mengirimkan bantuan di kawasan tersebut. Ada delapan negara yang terkena dampak bencana ini, yaitu Somalia, Djibouti, Kenya, Eritrea, Uganda, Ethiopia, Sudan, dan Sudan Selatan. OIC (Organisation of Islamic Cooperation) menyebutkan bahwa…