Kondisi muslim Somalia tahun 2022 memburuk. PBB mengatakan bahwa pada Januari 62 anak dirawat di RS di Distrik Luuq karena malnutrisi atau kekurangan nutrisi dgn tingkat keparahan yg memperihatinkan. Jumlah itu terus meningkat pada Februari & Maret.
Somalia juga menjadi negara di tanduk Afrika yg terdampak kekeringan terparah. PBB menyatakan bahwa sekitar 4,5 juta orang Somalia secara langsung terkena dampak kekeringan. Sekitar 700.000 orang telah mengungsi. Tentu data ini adalah data global, artinya dimungkinkan masih ada masyarakat Somalia yg mengalami kondisi yg lebih buruk.
Tahun 2022 ini menjadi tahun ke-6 Peduli Muslim dapat melaksanakan Qurban di Somalia. Daging dari hewan ternak ini tentu mengandung banyak gizi -insyaallah-. Dengan program qurban ini pula shohibul qurban dari Indonesia akan saling membantu saudara-saudara kita di Somalia.
Dokumentasi qurban di Somalia pada tahun 2019
Ayo Bantu Saudara Kita
dengan Berqurban di Somalia
Allah akan senantiasa menolong seorang hamba, selama hamba tersebut menolong saudaranya
(HR. Muslim)
Mau Qurban tapi Budget Terbatas?
Inilah Saatnya
Cuma 1,3 Juta, Anda Sudah Bisa Berqurban!
Harga Hewan Qurban di Somalia:
A. Sapi
a. 1 ekor 9.1 juta
b. 1/7 ekor 1.3 juta
B. Kambing 1.8 juta
C. Unta
a. 1 ekor 18 juta
b. 1/10 ekor 1.8 juta
Kenapa Sapi di Somalia Murah?
Sapi Somalia tidak sebesar jenis sapi Jawa. Akan tetapi, tim lapangan insya Allah tetap memastikan sapi-sapi Somalia tersebut masuk kategori layak qurban, bebas dari penyakit dan tidak cacat. Sehingga qurban anda akan tetap SAH.
Berikut dokumentasi sapi-sapi Somalia dalam program qurban kami sebelumnya
Biaya hewan qurban di atas, sudah termasuk perhitungan operasional (pemeliharaan hewan hingga Idhul Adha, jasa jagal, pengemasan, transportasi, distribusi, dan operasional lain)
Terbatas hingga 3 Juli 2022
Klik tombol WA di bawah untuk membantu saudara-saudara kita yg kelaparan