Pipanisasi Kalibawang Finish
|

Pipanisasi Kalibawang Finish

Ahad (5/5/2024) Peduli Muslim melaksanakan pipanisasi di Dusun Beji, Kalibawang, Kulonprogo. Pipanisasi ini diikuti oleh sekitar 120 personil dari Peduli Muslim, Prima Magelang, santri PP Yaumi, dan warga lokal. Pipa yang diinstal adalah pipa HDPE dengan panjang sejauh 2.900 meter, dengan elevasi 30 meter. Penerima manfaat dari program jariyah ini adalah sekitar 45 KK, satu…

Pipanisasi Semanu Selesai
|

Pipanisasi Semanu Selesai

Program Jariyah Nasional – Pipanisasi Semanu, dusun Pacarejo selesai. Sabtu 2 Maret 2024, Peduli Muslim merealisasikan donasi dari Program Jariyah Nasional. Penggalangan donasi ini dilakukan sejak 8 Februari 2024 dengan tajuk Pipanisasi Semanu dengan target RAB senilai Rp25.000.000,00. Pipanisasi dimulai pukul 08.00 WIB dengan 17 personil relawan Peduli Muslim dan tambahan warga dusun Pacarejo. Pipanisasi…

6 Project Jariyah Yang Selesai di Tahun 2023
|

6 Project Jariyah Yang Selesai di Tahun 2023

6 Project Jariyah yang selesai di Tahun 2023, dari pasca bencana hingga daerah sendiri Awal tahun 2023 menjadi bulan yang masuk dalam rangkaian bulan recovery untuk bencana alam gempa bumi di Cianjur yang terjadi pada 22 November 2022. Kebutuhan penyintas masih banyak yang belum tercukupi. Seperti misalnya kebutuhan akan MCK & toilet, akses air bersih…

Sukses Pipanisasi di Srumbung
|

Sukses Pipanisasi di Srumbung

Sabtu (12/8/2023) program pipanisasi di Desa Mranggen, Kecamatan Srumbung, Kab. Magelang terlaksana. Kegiatan ini melibatkan relawan Peduli Muslim dan warga setempat. Pipanisasi dimulai dari sekitar pukul 08.15 WIB, dengan berkumpul di Masjid Aisyah, setelah briefing bersama dilakukan dari seluruh elemen yang berkegiatan. Terbagi menjadi dua tim, agar pergerakan lebih efisien. Total panjang pipanisasi ialah +-…

Air Sudah Mengalir di Kampung Pasir Delapan Belas
|

Air Sudah Mengalir di Kampung Pasir Delapan Belas

Dengan segala kemudahan dari Allah, alhamdulillah telah terlaksanak Program Pipaninasi dengan sumber mata air di kaki Gunung Gede, di ketinggian 1.458 mdpl, yang disambungkan dengan pipa-pipa HDPE 1½ inch sepanjang 2.200 m (2,2 km) hingga di kampung Pasir Delapan Belas Desa Sarampad Kec. Cugenang Cianjur – Jabar, di ketinggian 1.078 mdpl, dengan jumlah kk sebanyak…

Tempat Wudhu & MCK di Masjid Jami Al Huda Pasir Taman Sudah Digunakan
|

Tempat Wudhu & MCK di Masjid Jami Al Huda Pasir Taman Sudah Digunakan

Alhamdulillah, Program Jariyah Nasional pertama telah terlaksana. Yang menjadi misi kali pertama ini adalah daerah terdampak bencana, yaitu di Kampung Pasir Taman, Desa Sarampad, Kecamatan Cugenang, Kabupaten Cianjur, Prov. Jawa Barat. MCK tampak depan, Masjid Jami Al Huda, Pasir Taman Kondisi masjid belum memiliki tempat wudhu dan MCK Masjid ini adalah masjid jami’ yang berada…