Donasi Pencegahan Penyebaran Covid-19 (Tahap III)
| |

Donasi Pencegahan Penyebaran Covid-19 (Tahap III)

Menimbang laporan informasi dari rekan-rekan medis dari berbagai rumah sakit mengenai masih diperlukannya bantuan APD, beserta informasi dari relawan lapangan yang mendapati banyaknya masyarakat yang ekonominya terdampak Covid-19, dengan ini kami membuka pendonasian Program Pencegahan Penyebaran Covid-19 Tahap III. Donasi dapat disalurkan ke rekening: 👉 BNI Syariah (Kantor Cabang Yogyakarta | Kode: 427) no: 4444.432.211…

Himbauan Tim Peduli Muslim Kepada Segenap Civitas Lembaga Pendidikan Islam Mitra Yayasan Peduli Muslim
|

Himbauan Tim Peduli Muslim Kepada Segenap Civitas Lembaga Pendidikan Islam Mitra Yayasan Peduli Muslim

Terkait Perkembangan Terbaru Wabah Virus Corona Strain SARS CoV-2 Versi PDF Himbauan ini dapat diunduh di sini Memerhatikan masifnya penyebaran virus SARS-CoV-2 penyebab penyakit Covid-19 yang belum menunjukkan penurunan kasus yang konsisten, sementara banyak pengelola lembaga pendidikan Islam (LPI) -terutama yang bermitra dengan Yayasan Peduli Muslim- menanyakan bagaimana sikap yang tepat dalam menghadapi wabah Covid-19…

Donasi Bahan Makanan Pokok Terdampak COVID-19
| | |

Donasi Bahan Makanan Pokok Terdampak COVID-19

Hingga pertengahan ramadhan ini, belum ada tanda-tanda penurunan pandemi Covid 19. Masyarakat yang ekonominya terdampak wabah ini, kian banyak. Terlebih lagi, mereka yang sebelum momen Covid 19 sudah masuk kategori miskin, tentunya saat ini lebih membutuhkan bantuan lagi. Oleh karena itu, Tim Peduli Muslim melanjutkan pembukaan kanal donasi untuk menyebarkan paket bantuan bahan makanan pokok…

Donasi Paket Sembako JABODETABEK
| | | |

Donasi Paket Sembako | JABODETABEK

Sudah satu bulan lebih sejak Indonesia ditetapkan Bencana Nasional COVID-19 oleh Pemerintah. Berbagai upaya dilakukan untuk menanggulangi bencana ini. Dari pihak pemerintah hingga lembaga-lembaga non pemerintah turut serta dalam upaya pencegahan penularan virus ini. Pemerintah sendiri terus giat mengedukasi untuk social distancing dan physical distancing. Berbagai sendi kehidupan seperti pendidikan, sosial kemasyarakatan, hingga ekonomi mendapat…

Pembatalan Program Ifthar Lintas Negara 2020
| |

Pembatalan Program Sahur & Ifthar Lintas Negara 2020

Memerhatikan persebaran virus SARS-CoV-2 yang telah menjadi pendemi dunia, dengan berat hati, kami terpaksa menutup Program Donasi Ifthar dan Sahur Lintas Negara 1441 / 2020. Pertimbangan utama penutupan program ini karena Tim Peduli Muslim ingin turut mendukung langkah-langkah negara-negara dunia dalam menutup celah potensi transmisi virus penyebab penyakit Covid 19 ini. Apabila program ifthar dan sahur bersama…

Alat Pelindung Diri
| | |

Donasi Alat Pelindung Diri Kru dan Pasien Ambulance

Pemerintah pada hari Sabtu (14/3/2020) menetapkan bahwa wabah pandemi COVID-19 sebagai Bencana Nasional. Rumah sakit dan tenaga medis telah dipersiapkan dan ditunjuk. Peduli Muslim sebagai lembaga sosial kemanusiaan meskipun tidak secara langsung menangani pasien kasus COVID-19, namun dalam program hariannya terus berinteraksi dengan fasilitas kesehatan dan pasien umum, yang tentu rentan menjadi sarana penyebaran virus….

Surat Edaran COVID-19 Peduli Muslim
| | |

Maklumat Khusus Internal kepada Sekolah-Sekolah Islam dan Pondok Pesantren Mitra Yayasan Peduli Muslim Terkait Penyebaran Covid 19

Menimbang penyebaran virus Corona / Covid 19 (SARS-COV-2) yang telah dinyatakan WHO sebagai pendemi global, serta memperhatikan pandangan para pakar yang diundang pengurus inti Yayasan Peduli Muslim dalam pertemuan khusus pada Ahad, 15 Maret 2020 membahas pekembangan Covid 19 terkini, Yayasan Peduli Muslim menyampaikan himbauan kepada sekolah-sekolah Islam dan pondok pesantren, yang bermitra dengan Yayasan…

Donasi Siaga Bencana Nasional 2020
| |

Donasi Siaga Bencana Nasional 2020

(Banjir, Longsor, dll) Tanah air kira berada di Kawasan yang rawan terjadi bencana alam. BNPB mencatat bahwa sepanjang tahun 2019 yang lalu terjadi 3.768 bencana alam, dengan bencana hidrometeorologi (banjir, putting beliung, longsor) yang mendominasi. Potensi bencana alam di tahun 2020 pun cukup tinggi. Di awal tahun ini saja, BMKG telah merilis potensi cuaca ekstrem…

Infografis Program Tebar Air2019
|

Infografis Program Tebar Air2019

Pertengahan hingga akhir bulan September Peduli Muslim membuka penggalangan donasi untuk program tebar air di wilayah terdampak kekeringan, dalam hal ini dikarenakan D.I.Yogyakarta merupakan provinsi yang juga menjadi daerah terdampak, maka kami menyalurkan hasil donasi berupa air bersih ke wilayah ini, dan lebih spesifik ialah Kabupaten Gunungkidul. Kendatipun masyarakat Gunungkidul memiliki tampungan air yang dapat…

| | | |

Melalui Anda Mereka Bahagia

[Program Tebar Air 2019] Ini adalah potret anak-anak kecil saat kami melakukan penyaluran air bersih ke daerah terdampak kekeringan 2019, terkhusus di Kabupaten Gunungkidul. Dan hampir setiap ada penyaluran air bersih, terlihat anak-anak kecil yang riang gembira menyambut jatah airnya. Melalui rizki yang anda salurkan ke Peduli Muslim, anda memberikan kebahagiaan untuk mereka. Program Tebar…